Persiapan Menghadapi Tes TOPIK I – Membaca (1)

on in TOPIK
 Jadwal Tes TOPIK 2019 (saungkorea.com)
Persiapan Tes TOPIK I

Tes TOPIK atau 한국어능력시험 adalah tes kemampuan bahasa Korea yang perlu diambil oleh mahasiswa yang ingin studi ke Korea atau pekerja yang akan bertugas ke Korea.Tes TOPIK terbagi ke dalam dua level yaitu Tes TOPIK I dan Tes TOPIK II.
Tes TOPIK I lebih mudah dikerjakan dan terdiri dari dua area, yaitu mendengar (듣기) dan membaca (읽기). Berikut adalah hal-hal yang harus kamu perhatikan sebelum ikut tes TOPIK I.

https://www.youtube.com/watch?v=tpR1u6pO5gQ

Bagaimana? sudah ditonton?

Perlu diingat bahwa intinya, kamu harus menangkap inti dari bacaan dalam pertanyaan. Jangan lupa juga tipe-tipe pertanyaan yang keluar dalam tes TOPIK I ya! 파이팅~